Cara Efektif untuk Counter Charlotte di Honor of Kings
Charlotte adalah salah satu hero fighter populer di game Honor of Kings. Ia dikenal karena kekuatan serangan dan pertahanannya yang luar biasa, menjadikannya ancaman di Clash Lane. Dengan kemampuan kombo yang tinggi dan skill defensif, Charlotte sering kali sulit diatasi, terutama oleh pemain yang belum mengetahui cara terbaik untuk melawannya. Artikel ini akan membahas strategi ...